“Makanya, kami melakukan sekolah lapangan atau sekolah siaga bencana. Jika di awal, kami mengundang unsur pendidik, guru dan siswa, sedangkan di tahun kemarin polanya dibalik, jadi kami yang datang ke sekolah untuk memberikan pelatihan dan sosialisasi,” bebernya. (eko/ded)