Dilaporkan ke Polisi, Kepala Desa Tanggulun Barat: Saya Kooperatif

Desa Tanggulun Barat
Wawan, Kepala Desa Tanggulun Barat
0 Komentar

Pelaksanaan pembangunan di desa tersebut terindikasi tidak melibatkan pihak TPK, sehingga membuat saudara Asep sebagai ketua LPM mengundurkan diri dari LPM. “Saya mengundurkan diri dari LPM karena saya takut tidak bisa mempertanggungjawabkannya kepada masyarakat. Selama ini apapun selalu diatur oleh Kepala Desa,” ungkap Asep mantan Ketua LPM Desa Tanggulun Barat.

Dalam penyampaian Pelaporan ke Polres tersebut mereka melampirkan Bukti berita acara BPD, Pernyataan tertulis dari Salah satu peranfkat Desa yang honornya dipotong. Rekaman pembicaraan pernyataan dari salah seorang perangkat yang honornya dipotong, Bukti pengajuan Banprov 2019, Bukti pengajuan Dana Desa 2019 dan beberapa dokumen lainnya.(idr/ysp/vry)

Laman:

1 2
0 Komentar