“Jadi pas habis panen itu sudah semai di luar, terus semasa olah itu pas selesai langsung tanam lagi,” imbuhnya.
Untuk yang sudah panen empat kali dalam satu tahun ini, lanjut dia, sudah ada yang berhasil menerapkannya. “Jadi kalau tanam cepat yang empat kali kita coba bisa, karena verietasnya sudah tentu banyak, dulu kita coba verietasnya pakai M70d, nah itu memang sekitar 75 harian ya,” ungkapnya.
Dia menambahkan, hasilnya panennya cukup produktif dengan hasil yang cukup baik untuk wilayah yang sudah memiliki pasokan saluran air di wilayahnya.
Baca Juga:Calon Ketua Dipersilahkan Daftar, Musda IV Partai Golkar KBB Digelar 9 SeptemberRubah Penerima Bansos, Pemerintah Desa Gudang Kahuripan Gelar MusdessusÂ
“Cukup bagus, tapi memang ini cari tempat yang airnya ada terus, makanya kita kan udah ada gorong air, kalau kita pakai gorong air yang lain kan entar marah dia, makanya kita kemarin tuh coba yang wilayah yang ada air terus bisa kita pompa,” tutupnya.(aef/vry)