“Yang jelas kami sudah stor PAD melebihi target yang ditetapkan dari Pemda Subang, yaitu Rp3,1 M,” katanya.
Pada kesempatan yang sama, Kabag Ekonomi Pemda Subang, Nurudin mengapresiasi atas kontribusi yang sangat signifikan dari PT SS.
“Ini harus menjadi motivasi dan pendorong untuk BUMD di Subang. Inovasi BUMD terhadap core bisnis apapun harus dicoba sehingga bisa menemukan bisnis apa yang bisa menghasilkan seperti SS,” tukasnya.(idr/ysp)