Selain dikonsumsi sebagai buah segar, timun suri Manohara juga dapat dimanfaatkan dalam berbagai macam olahan seperti jus, salad, aneka makanan, dan lain sebagainya. Karena kaya akan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh, timun suri Manohara sebaiknya menjadi bagian dari pola makan sehat dan seimbang.
Karena meskipun memiliki banyak manfaat, konsumsi buah ini secara berlebihan juga dapat memberikan efek negatif bagi kesehatan tubuh. Sebaiknya konsumsi dengan seimbang. (Ryn)