Pasundan Ekspress- Timnas Indonesia U-22 siap memulai perjalanan mereka di SEA Games 2023 yang sebentar lagi bergulir.
Dalam ajang bergengsi ini, skuad Garuda bertekad untuk memenangkan medali emas dan memperkuat posisi Indonesia sebagai salah satu negara sepak bola terbaik di kawasan Asia Tenggara.
-29 April 2023: Timnas Indonesia U-22 vs Filipina
-4 Mei 2023: Timnas Indonesia U-22 vs Myanmar
-7 Mei 2023: Timor Leste vs Timnas Indonesia U-22
-10 Mei 2023: Kamboja vs Timnas Indonesia U-22
-13 Mei 2023: Semifinal SEA Games 2023
-16 Mei 2023: Final danJadwal Timnas Indonesia U-22 di Sea Games 2023 play-off peringkat 3 SEA Games 2023
Baca Juga:Rekomendasi Film Indonesia yang Akan Tayang di Bioskop, Simak Yuk!Info Terkini Seputar Tes CPNS 2023 yang Akan Dibuka Untuk Umum.
Momentum ini menjadi kesempatan yang tepat bagi Timnas Indonesia U-22 untuk membuktikan diri sebagai tim sepak bola yang tangguh dan meraih prestasi gemilang di tingkat regional. Semoga Garuda dapat terbang tinggi dan mengibarkan bendera Indonesia dengan bangga di SEA Games 2023