Babak kedua atau 16 besar dimulai pada pukul 14.00 WIB. Berikut jadwal lengkapnya:
Court 1
(Match #1 Dimulai pada pukul 14.00)
- Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana vs Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi [CHN] – Match #5
- Anthony Sinisuka Ginting vs Kenta Nishimoto [JPN] – Match #9
Court 2
(Match #1 Dimulai pada pukul 14.00)
- Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti vs Chen Tang Jie/Toh Ee Wei [MAS] – Match #2
- Gregoria Mariska Tunjung vs Komang Ayu Cahya Dewi – Match #5
Court 3
(Match #1 Dimulai pada pukul 14.00)
Baca Juga:Cuaca Terik Enaknya Cobain Patbingsoo: Es Serut Asal Korea SelatanInspirasi Dessert Sehat dan Enak: Blueberry Pie
- Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari vs Hiroki Midorikawa/Natsu Saito [JPN] – Match #1
Court 4
(Match #1 Dimulai pada pukul 14.00)
- Febriana Dwipuji Kusuma/Amalia Cahaya Pratiwi vs Kim So Yeong/Kong Hee Yong [KOR] – Match #1
- Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja vs Supak Jomkoh/Supissara Paewsampran [THA] – Match #4
- Meilysa Trias Puspitasari/Rachel Allesya Rose vs Chen Qing Chen/Jia Yi Fan – Match [CHN] #5
- Chico Aura Dwi Wardoyo vs Prannoy H. S. [IDN] – Match #6
- Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs Lee Jhe Huei/Yang Po Hsuan [TPE] – Match #7
- Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan vs Ren Xiangyu/Tan Qiang [CHN] – Match #9
Jangan lewatkan perjuangan wakil Merah Putih di babak 16 besar ini, ya! Kalian bisa menyaksikannya di TV Nasional seperti TVRI Nasional, ya. (pm)