Lowongan kerja di PT Phapros 2023, Untuk Lulusan SMA/SMK, D1, D3, atau S1 Semua Jurusan

Lowongan kerja di PT Phapros
Lowongan kerja di PT Phapros
0 Komentar

Pasundan Ekspress- Dapatkan Informasi Menarik tentang Lowongan kerja di PT Phapros Tbk

PT Phapros Tbk, anak usaha dari Kimia Farma, BUMN Farmasi Terbesar di Indonesia, kembali membuka rekrutmen untuk berbagai jenis posisi. Jika kamu adalah lulusan SMA/SMK, D1, D3, atau S1 dari semua jurusan, maka kesempatan ini wajib kamu simak!

Perusahaan yang bergerak di bidang produksi obat ini memiliki beberapa wilayah di Indonesia yang membutuhkan tenaga kerja yang kompeten dan berkualitas. Bagi kamu yang tertarik untuk bergabung dan berkarir di PT Phapros Tbk, maka kamu bisa mengikuti uraian selengkapnya berikut ini dan temukan link pendaftaran online-nya.

Baca Juga:Nokia N75 Max 5G: Hp yang Lagi Heboh Dibicarakan di Media Sosial.Sebab dan Dampak Fenomena Gelombang Panas yang Melanda Sejumlah Negara di Kawasan Asia.

Sebagai perusahaan farmasi terkemuka, PT Phapros Tbk telah memproduksi lebih dari 250 jenis obat dengan lebih dari 170 jenis di antaranya hasil pengembangan sendiri, hingga akhir tahun 2020.

Sejak didirikan lebih dari enam dasawarsa yang lalu, pada tanggal 21 Juni 1954, PT Phapros, Tbk yang dahulu merupakan bagian dari pengembangan usaha Oei Tiong Ham Corcern, telah menumbuhkan budaya perusahaan yang berbasis pada profesionalisme dan berorientasi pada kualitas.

Visi

Visi dari PT Phapros Tbk adalah menjadi perusahaan farmasi terkemuka yang menghasilkan produk kesehatan terbaik untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat.

Misi

Menyediakan produk dan jasa dengan kualitas terbaik dan inovasi yang berkelanjutan, meningkatkan kompetensi dan profesionalisme karyawan untuk proses bisnis yang lebih baik mengacu pada prinsip Good Corporate Governance, serta memberikan nilai tambah dan mendukung pembangunan yang berkelanjutan untuk seluruh stakeholder.

Daftar lowongan Kerja di PT Phapros Tbk 2023

Berikut adalah Lowongan Kerja PT Phapros Tbk 2023 untuk SMA/SMK sampai S1 semua jurusan.

1. Laboran Kimia-Fisika

Kualifikasi :

  •  Pendidikan Minimal : SMK
  • Jurusan : Kimia Industri
  • IPK/Rata-Rata Nilai Minimal : 7
  • Usia Maximal : 24
  • Usia Maks 24 Tahun
  • Sehat Jasmani Rohani
  • Pendidikan: SMK Jurusan Kimia/Farmasi
  • Mempunyai Pengetahuan Tentang CPOB
  • Dapat Mengeoperasikan Komputer Min Ms. Office
  • Mempunyai Pengalaman Di Laboratorium Lebih Diutamakan
  • Bersedia Bekerja Shift
  • Penempatan Di Semarang
  • Sudah vaksin covid-19

2. Operator Timbang Bahan Baku

Kualifikasi :

  •  Pendidikan Minimal : SMK
  • Jurusan : Farmasi
  • IPK/Rata-Rata Nilai Minimal : 7
  • Usia Maximal : 25
  • Diutamakan Pria dan tidak menggunakan kaca mata
  • Mempunyai pengetahuan tentang cara menimbang bahan baku
  • Sudah vaksin covid-19
  • Bersedia bekerja 3 shift
  • Penempatan di Semarang
0 Komentar