Salah Satu Dampak Sering Bangun Siang: Kurang Fokus! Apa Lagi?

Ilustrasi Bangun Siang captured via Freepik
Ilustrasi Bangun Siang captured via Freepik
0 Komentar

 

5. Merasakan Pusing

“Normalnya seseorang bangun secara bertahap dari fase tidur dalam, tidur ringan, baru setelah itu sadar.”, seperti yang dijelaskan oleh Ahli Sains dan Broadcaster ABC Australia, Dr Karl Kruszelnicki.

Nah, ketika kalian mendadak bangun dari fase tidur dalam tanpa bertahap ke fase sadar, misalnya karena silau oleh cahaya, maka otomatis kalian akan bangun dengan rasa pusing di kepala.

Upaya Menurunkan Kebiasaan Sering Bangun Siang

Untuk mengurangi dampak buruk dari kebiasaan bangun siang, dibutuhkan perubahan dalam pola tidur dan gaya hidup. Beberapa cara yang dapat dilakukan antara lain:

Baca Juga:Mengembangkan Kualitas Diri dengan Membaca Buku Self ImprovementFilm Spesial Hari Buruh: American Factory, Kisah Tentang Buruh Amerika

  1. Menjaga jadwal tidur yang teratur dan cukup
  2. Membatasi konsumsi kafein dan alkohol
  3. Menjaga lingkungan tidur yang nyaman dan tenang
  4. Berolahraga secara teratur
  5. Memperhatikan pola makan yang sehat

Sudah tahu, kan?

Kurangi kebiasaan sering bangun siang, ya!

Semangat hidup sehat! (pm)

0 Komentar