Kekurangan ESFP
Kelebihan selalu seimbang dengan kekurangannya. Coba kita lihat!
1. Kurang Sabar
Mereka bisa mengambil keputusan secara impulsif! Bayangkan saja, kaun ESFP pun bisa tergesa-gesa dalam mengambil tindakan tanpa mempertimbangkan konsekuensinya. Manusiawi, ya!
2. Kurang Fokus
Mereka bisa kehilangan minat pada suatu proyek atau aktivitas jika tidak menarik perhatiannya. Sepertinya semua orang juga begini, ya?
3. Kurang Disiplin
ESFP dapat menjadi kurang disiplin dan cenderung menunda-nunda tugas yang harus dilakukan.
Baca Juga:Film Horor Psikologis The Babadook (2014) yang Bisa Membuatmu Ketakutan!Thrifting Baju: Cara Hemat dalam Berfashion Masa Kini
Mereka dapat terlalu fokus pada kesenangan dan mengabaikan tanggung jawab yang harus dilakukan.
Dengan memahami karakteristik dan kelebihan serta kekurangan dari tipe kepribadian ESFP, seseorang dapat memanfaatkan kelebihan dan mengatasi kekurangan untuk mencapai potensi terbaik dalam kehidupan dan karir. (pm)