Ada satu fitur unik dari Qicycle Qiji adalah tampilan adaptif yang terintegrasi pada setang sepeda.
Layar ini memiliki fitur kecerahan adaptif dan dapat menampilkan informasi seperti kecepatan, sisa masa pakai baterai, dan status pengisian daya. Di situs resmi Xiaomiyoupin, Qicycle Qiji dibanderol 2.999 yuan atau setara Rp 6,3 juta.
4. Himo C20
Himo C20 adalah sepeda lipat elektrik dengan fitur unik. Kursi sepeda ini berfungsi ganda sebagai pompa ban portabel. Sepeda listrik Himo C20 memiliki transimisi 6 kecepatan dan roda 20 inci.
Baca Juga:PPDB Online SMA Subang: Cari Tahu Jadwal dan Persyaratan yang Perlu Dipersiapkan PPDB Jabar Kapan Dibuka? Cari Tahu Jawabannya di Sini
Dengan pedal tersebut, Himo C20 bisa menempuh jarak hingga 80 km dan 60 km murni dalam mode elektrik murni. Himo C20 ditenagai oleh motor listrik 250 watt.