6 Harga Motor Listrik Uwinfly, Paling mahal 10 Jutaan!

6 Harga Motor Listrik Uwinfly, Paling mahal 10 Jutaan!
6 Harga Motor Listrik Uwinfly, Paling mahal 10 Jutaan!
0 Komentar

3.Harga Motor Listrik Uwinfly-N9 Pro

N9 Pro juga bisa jadi pilihan bagi Carmudian yang mau membeli UWinfly. Motor Listrik Uwinfly ini bertenaga 2.000 watt dengan baterai 72V 20 Ah yang punya daya jelajah 80 km.

Di atas kertas motor ini bisa melaju mencapai kecepatan maksimum di angka 60 km/jam.

Fiturnya pun cukup banyak seperti rem cakram double, LCD displayremote alarmbluetooth speaker, lampu LED depan belakang, dan sandaran penumpang belakang.

Baca Juga:Daftar 5 Motor Listrik Uwinfly & Keunggulan dalam hal Efisiensi bahan BakarDaftar 5 Harga Motor Listrik Goda 2023, Kendaraan Murah Meriah dan Ramah Lingkungan

Walaupun dari segi tampilan tidak begitu bagus, tetapi setidaknya ini bisa jadi alternatif.

Carmudian bisa membawa pulang Harga Motor Listrik Uwinfly seharga Rp13 jutaan ini ke rumah.

4. Harga Motor Listrik Uwinfly-Blue Whale

Kemudian ada Motor Listrik Uwinfly Blue Whale yang hadir dengan spesifikasi lebih tinggi. Motor listriknya bertenaga 2.000 watt yang disokong baterai 72V 20 Ah.

Untuk mengisi baterai hingga penuh dibutuhkan waktu 4-6 jam. Baterai tersebut mampu memberikan daya jelajah hingga 100 km dengan kecepatan maksimum 60 km/jam.

Pada tipe ini, Carmudian baru bisa menemukan rem cakram di bagian depan agar membantu pengereman.

Sementara peleknya memakai ukuran 12 inci yang dibalut ban 100/70 (tubeless)

Walaupun dari desain terlihat jelek, tetapi Blue Whale mampu membawa beban hingga 250 kg. Menyoal harganya, UWinfly Blue Whale ditawarkan dengan Harga Motor Listrik Uwinfly Rp11,9 jutaan.

5. Harga Motor Listrik UWinfly M5

Selain model skuter, Motor Listrik Uwinfly juga menawarkan motor dengan desain mini-moto.

Baca Juga:5 Motor Listrik Goda, yang Menggoda dengan Harga Murah dan fitur-fitur canggih5 Resep Olahan Tahu Bumbu kacang yang mudah, Nikmat, sederhana dan lezat

Tampilannya mirip dengan mini-moto KSR yang pernah dijual resmi oleh Kawasaki di Indonesia.

Dari segi fitur, M5 terbilang lebih kaya di antara tipe lainnya.

Hal tersebut dapat dilihat dari penggunaan mode parkir, transmisi mundur, pengatur kecepatan, lampu depan LED projie, suspensi depan upside down, suspensi belakang mono shock, hingga cakram di rem depan dan belakang.

UWinfly juga hadir dengan mode berkendara D dan S. Mode D bisa membuat motor melaju hingga 30 km/jam, sementara mode S mencapai 50 km/jam.

M5 juga dibekali motor bertenaga 2.000 watt dengan baterai 72V 20Ah. Jarak tempuhnya sendiri mencapai 70 km dalam satu kali pengisian.

0 Komentar