Ruhimat mengatakan, dalam rangka meninjau kembali keinginan masyarakat, dan juga sebagai ajang silaturahmi termasuk meningkatkan geliat perekonomian maka dicanangkan kegiatan Refleksi Jimat- Akur di 30 Kecamatan.
“Ini sebagai pemecut kita. Apa saran dan masukan masyarakat untuk kami sebagai pemimpin daerah selama memimpin,” tukasnya.(ysp)