Sayangnya, pada tahun 2007, Vespa PX harus dihentikan produksinya karena tidak memenuhi standar uji emisi gas buang Euro 3.
Penjualan terakhirnya diluncurkan dengan nama seri Ultima, sebagai edisi terbatas yang dilengkapi dengan windshield dan rak bagasi depan berlapis krom serta velg krom dengan ban strip putih (white wall).
Namun, pada tahun 2011, Piaggio menghidupkan kembali Vespa PX dengan nama New PX 150, yang diperkenalkan pada pameran EICMA di Milan sebelumnya.
Baca Juga:Resep Kue Bolu Kukus Pisang Raja yang Manis Bikin Keluarga Baper.Resep Bolu Kukus Pisang Coklat yang Mekar dan Prakti Moms
Mesin Seri PX terbaru ini tetap menggunakan desain mesin 2-tak dengan kapasitas 125 dan 150 cc seperti seri sebelumnya, namun telah dilengkapi dengan analytic converter untuk memenuhi standar emisi Euro 3.