Spesifikasi Mobil Toyota All New Raize dan Daftar Harga Terbaru 2023

Spesifikasi Mobil Toyota All New Raize dan Daftar Harga Terbaru 2023
Spesifikasi Mobil Toyota All New Raize dan Daftar Harga Terbaru 2023
0 Komentar

 

Ketika Anda sudah tahu seperti apa spesifikasi yang ada pada Toyota All New Raize ini. Selanjutnya Anda bisa tahu apa saja keunggulan yang dimilikinya.

1. Eksterior yang Tegas dan Elegan

Toyota All New Raize berbekal LED DRL dan LED headlight. Lengkap dengan lampu belakang serta foglamp LED. LED DRL yang ada juga bisa berfungsi menjadi lampu sein. Sehingga menghadirkan desain yang tegas dari depan sampai ke belakang.

2. Kecanggihan Layar

pada bagian kabin, Toyota All New Raize menggunakan instrumen panel full digital sebesar 7 inchi. Penampilannya dapat Anda ubah sesuai keinginan. Sementara itu, head unitnya dibekali head unit display 9 inch yang bisa tersambung dengan smartphone.

3. Sistem Berkendara Semi Otonom

Baca Juga:Gubernur Jawa Barat pastikan Ponpes Al Zaytun tak dibubarkan, Pasca penetapan Panji Gumilang jadi TersangkaOppo Reno 10 Series 5G Siap Rilis Pada 8 Agustus 2023 di Indonesia.

Salah satu fitur canggih pada Toyota All New Raize adalah adaptive cruise control yang bisa menjaga laju mobil ini agar selalu stabil. Meski begitu, bisa juga mengurangi kecepatan otomatis saat diperlukan.

Ada pula Lane Keep Assist yang bisa menjadikan mobil menikung otomatis tanpa kendali sopir. Sehingga mobil akan bekerja dengan sistem berkendara semi otonom.

Kini Anda sudah tahu seperti apa Toyota All New Raize yang belum lama ini meluncur. Miliki sekarang juga Toyota All New Raize hanya di dealer toyota terpercaya dengan harga yang terjangkau.

Review Toyota Raize Indonesia 2022

Raize pertama kali dipasarkan pada tahun 2019 di negara asalnya, yakni Jepang.  Kemudian meluncur di Indonesia April 20021 bersamaan dengan Daihatsu Rocky. Raize dan Rocky merupakan model kolaborasi Toyota dengan Daihatsu dan keduanya merupakan model terbaru dari PT ADM dan banyak negara yang mengekspornya.

Sebenarnya Raize merupakan hasil pengembangan antara Toyota Motor Corporation (TMC) dengan Daihatsu Motor Co. Kemudian masyarakat Indonesia menyambut hangat Raize dan merasa sangat antusias.

Pasalnya, mobil ini mempunyai kelebihan pada bagian mesin. Mesin yang digunakan berkapasitas kecil, namun terdapat penambahan piranti turbo pada varian 1.000 cc. Sementara untuk harganya dibanderol di bawah 300 juta rupiah.

Para konsumen dapat memilih varian berdasarkan keinginan. Karena Raize hadir di Indonesia dalam varian yang berbeda. Toyota Raize Indonesia datang melalui TAM, kemudian telah tersedia di dealer resmi mulai April 2021. Sementara untuk harga dibanderol diatas 200 juta rupiah.

0 Komentar