PASUNDAN EKSPRES – Kernaval merupakan salah satu kegiatan yang dilaksanakan sebagai bentuk perayaan dalam rangka Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang diperingati pada tanggal 17 Agustus 2023 setiap tahunnya.
Perhiasan menarik sering dikenakan saat karnaval pada 17 Agustus.
Berbagai tema menarik mengenai kostum karnaval 17 Agustus untuk TK PAUD yang bisa dipilih oleh orang tua sesuai dengan kesukaan anak-anak dan pakaian yang ada di rumah.
1. Kostum Peri
Kostum peri dapat menginspirasi orang tua untuk mengajak anak mereka mengikuti karnaval, menyiapkan sayap peri dan tongkat sihir ibu peri. Busana bisa menggunakan rok atau disesuaikan dengan yang ada di rumah.
2. Kostum Dokter
Baca Juga:Sederet Manfaat Air Kelapa Muda Untuk Ibu Hamil Yang Harus Kamu ketahuiHeboh! Harga Cake Holland Bakery Yang Murah Banyak Diskon, Cek Lengkapnya Di Sini
Busana profesi Dokter bisa menjadi ide yang menarik bagi orang tua untuk anaknya, kamu juga bisa menyiapkan alat dokter seperti stetoskop agar lebih terlihat seperti dokter sungguhan.
3. Kostum Polisi
Kostum profesi selanjutnya ada kostum polisi, anak bisa menjadi seorang polisi dengan pakaian polisi cilik saat karnaval nanti.
4. Kostum Tentara
Kostum hewan seperti kupu-kupu bisa dipakai untuk karnaval nanti, orang tua bisa mempersiapkan ciri khas hewan ini yaitu sayap kupu-kupu yang indah. Bisa dibuat dari memanfaatkan bahan-bahan bekas yang ada di rumah.
6. Kostum Sapi
Kostum selanjutnya adalah kostum sapi yang juga bisa mengjadi saah satu inspirasi untuk para orang tua agar aanaknya terlihat lucu di karnaval.