Cara Membuat
Langkah 1
- Kupas kulit lobak
- Parut lobak sisihkan
- Masak 500 ml air
Langkah 2
- Lalu masukan lobak, tunggu hingga layu dan kadar air berkurang
- Siapkan adonan tepung: masukan seluruh ingredient’s jadi satu lalu aduk,
- Dan masukan air aduk kembali hingga tidak ada yang bergerindil
Langkah 3
- Masukan minyak goreng
- Lalu aduk lagi hingga rata,
- Masukan adonan tepung ke dalam lobak yang di rebus (sebelumnya saya saring dulu)
- Lalu tambah 125 ml di akhir
Langkah 4
- Aduk sampai adonan kental, bila sudah tidak ada kadar airnya matikan api
- Siap di cetak, saya pakai thin wall yang sedikit di olesi minyak lalu tata adonan lobak hingga tertata rapi
- Panaskan kukusan dan masukan adonan, kukus kurang lebih 40 menit
Langkah 5
Baca Juga:Resep Nasi Tumpeng Hidangan Yang Menjadi Ciri Khas Simbol Tradisional!5 Ide Lomba 17an yang Seru dan Beda dari yang Lain, Gaskeun Menang Biar Nggak Malu-maluin!
- Setelah matang biarkan dingin, lalu kalau tidak di pakai buat masak langsung bisa masuk chiller dahulu (tahan sampai 1 minggu)
- Mau dimasak potong-potong dadu
- Panaskan sedikit minyak goreng
Langkah 6
- Masukan bawang putih tumis hingga layu, masukan telur, aduk-aduk agak sedikit matang baru kue lobak di masukka
Langkah 7
- Beri semua seasoning, aduk-aduk merata terakhir tambahkan daun bawang lalu aduk kembali
- Setelah itu matikan api, siap untuk di sajikan
Nah jadi itulah beberapa cara membuat dan resep dari Carrot Cake Singapore ini,
Semoga Bermanfata dan Terima Kasih.
(dbm)