6. Tempat Cangkir atau Gelas
Nah, kalau yang ini, sih pasti semua orang bisa buat!
Potong bagian atas botol plastik hingga tersisa hanya bagian bawahnya.
Hias bagian luar botol dengan kertas hias, kain flanel, atau stiker agar terlihat lebih menarik.
7. Rak Penyimpanan
Botol plastik bekas bisa dibuat sebagai rak penyimpanan yang kreatif juga!
Potong botol plastik menjadi beberapa bagian dengan ukuran yang seragam.
Baca Juga:4 Manfaat Zinc untuk Kulit Berjerawat yang Super BangetOtentiknya Resep Cordon Bleu Asli Prancis, Habis Makan Langsung Bisa Bilang “Très Délicieux”!
Lalu, susun potongan-potongan tersebut dan rekatkan dengan kuat menggunakan lem atau perekat yang kuat.
Kalian bisa mendesain rak sesuai dengan keinginanmu, ya!
Itu dia 7 ide kerajinan unik dari botol plastik bekas yang bisa kalian coba!
Selamat mencoba! (pm)