PASUNDAN EKSPRES – Yamaha Aerox 2022 ABS adalah skuter matik terbaru yang menawarkan kombinasi kesenangan berkendara dan keamanan yang lebih tinggi.
Dalam upaya untuk meningkatkan keamanan pengendara, Yamaha telah melengkapi Aerox 2022 dengan sistem pengereman ABS (Anti-lock Braking System).
Spesifikasi Yamaha Aerox 2022 ABS
All New Yamaha Aerox Abs 2022 memiliki desain aerodinamis dengan gaya bodi fairing khas motor sport dan kini tersedia pada Aerox 155 terbaru.
Baca Juga:Spesifikasi Yamaha Aerox 2020, Kombinasi Gaya Keren dan Performa KeceSeperti Ini Cara Pasang Set Top Box pada TV LED, Temukan Gambar dan Suara yang Berkualitas
Handle bar switch control di lingkar kemudi yang memudahkan pengubahan tampilan informasi dan pengaturan speedometer dengan tombol pengatur di stang kiri.
Yamaha Aerox ABS 2022 tetap mengandalkan mesin bertenaga 155cc berpendingin cairan yang telah terbukti handal.
Mesin ini memberikan akselerasi yang kuat dan responsif, sehingga Aerox 2022 ABS mampu melaju dengan kecepatan tinggi dengan mudah.
Sistem penggerak matik CVT (Continuously Variable Transmission) yang mulus dan responsif membuat berkendara dengan Aerox ABS 2022 menjadi lebih menyenangkan dan nyaman.
Aerox 2022 ABS juga dilengkapi dengan sistem pengisian daya USB yang memungkinkan pengendara untuk mengisi daya perangkat elektronik saat dalam perjalanan.
Bagi kamu yang ingin membeli motor ini, kamu perlu mengetahui harga dan besaran DP untuk Motor Yamaha Aerox 2022 ABS.
DP Motor Yamaha Aerox 2022 ABS
Saat ini, Yamaha Aerox terdiri dari varian Connected yang dibanderol Rp 27,42 Juta dan varian Connected ABS yang dibanderol Rp 30,96 Juta.
Baca Juga:Resep Pie Coklat yang Manis, Kelezatan Coklatnya Sampai Mamah Mertua Puji-pujiCara Bikin Nasi Liwet di Rumah, Fix Gampang Jeung Ngeunah Pisan!
DP Yamaha Aerox Connected dengan harga Rp 27,42 Juta adalah sekitar Rp 2,5 Juta dengan angsuran Rp 1,22 Juta dan tenor 35 bulan.