Cara Membuat dan Resep Bolu Spekuk Mini yang Enak, Cek Cara Membuat dan Resepnya Disini!

Cara Membuat dan Resep Bolu Spekuk Mini yang Enak
Cara Membuat dan Resep Bolu Spekuk Mini yang Enak
0 Komentar

Penambahan Susu Cair

  1. Tuangkan susu cair ke dalam adonan dan aduk hingga adonan menjadi homogen dan lembut.

Pengisian Loyang

  1. Ambil loyang mini bolu dan isi setiap rongga loyang dengan adonan hingga sekitar 3/4 penuh.
  2. Hal ini memberikan ruang bagi bolu untuk mengembang saat di panggang.

Proses Pemanggangan

  1. Letakkan loyang di dalam oven yang telah dipanaskan sebelumnya.
  2. Panggang bolu selama sekitar 15-20 menit
  3. Atau hingga permukaannya keemasan dan saat menusuknya dengan tusuk gigi, tusuk gigi keluar bersih.

Penyelesaian

Baca Juga:Harga Yamaha Aerox Terbaru 2023, Inovasi dan Performa Terbaru dalam Dunia Matic!Cara Pasang Monoshock Aerox 155 Terbaru 2023, Cek Cara-caranya Disini!

  1. Setelah matang, keluarkan loyang dari oven.
  2. Dan biarkan bolu spekuk mini mendingin dalam loyang selama beberapa menit
  3. Sebelum dipindahkan ke rak pendingin untuk mendingin sepenuhnya.
  4. Setelah dingin, taburi permukaan bolu dengan keju parut untuk memberikan sentuhan gurih yang lezat.

Siap Disajikan

  1. Bolu spekuk mini siap di sajikan.
  2. Kamu dapat menikmatinya sebagai camilan di sore hari,
  3. Hidangan penutup setelah makan, atau sebagai hadiah istimewa untuk keluarga dan teman.

LIHAT JUGA: Resep dan Cara Membuat Cheese Cake Blueberry

LIHAT JUGA: Cara Membuat dan Resep Cheese Cake Bandung

LIHAT JUGA: Resep dan Cara Membuat Carrot Cake Singapore

Nah jadi itulah resep dan cara membuat bolu spekuk mini yang enak dan manis.

Semoga Bermanfaat dan Terima Kasih.

(dbm)

0 Komentar