Fitur-fitur tersebut antara lain sistem pengereman ABS (Anti-lock Braking System) untuk membantu mencegah roda terkunci saat pengereman darurat, sistem notifikasi sabuk pengaman. Serta dua airbag depan untuk melindungi pengemudi dan penumpang depan dari benturan.
5. Ruang penyimpanan yang cukup
Suzuki Karimun Wagon R ini memiliki ruang penyimpanan yang cukup luas di bagian belakang dan di kompartemen penumpang.
Bagian belakangnya dapat digunakan untuk menyimpan barang-barang seperti sembako, peralatan olah raga atau barang pribadi lainnya.
Baca Juga:Mobil Baru Suzuki Yang mempunyai kecepatan Tinggi, Harganya Berapa Ya ?5 Tips Merawat Bonsai Serut Grouping Yang Simple, Cocok Untuk kamu Yang Pemula!
Selain itu, pada kabinnya juga terdapat kompartemen penyimpanan seperti laci di bawah jok penumpang depan yang dapat Anda gunakan untuk menyimpan barang-barang kecil dengan aman dan rapi.
Ternyata mobil kecil mempunyai banyak tempat penyimpananya, menurut kamu Oke ga mobilnya? Itulah informasi yang dapat kami berikan kepada kalian mengenai kelebihan Suzuki Karimun Wangun R ini, untuk lebih lengkapnya kamu bisa mengunjungi website dari suzuki. (nsa)