Pemda Subang Batal Menerima Ekskavator dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana

Pemda Subang Batal Menerima Ekskavator dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana
HANYA SIMBOLIS: Bupati Subang H Ruhimat saat menerima bantuan ekskavator secara simbolis di Rumdin Bupati, 06 Maret 2023.
0 Komentar

Sebelumnya dimintai keterangan oleh Pasundan Ekspres, Camat Pamanukan Vino Subriadi menyampaikan, Kecamatan Pamanukan merupakan salah satu kecamatan yang akan menerima manfaat dari bantuan ekskavator untuk penanganan banjir.

Saat itu camat berharap pemerintah segera memberikan bantuan tersebut sebelum musim hujan tiba, agar beberapa titik sungai yang ada di pantura bisa segera di normalisasi dan bisa mengantisipasi terjadinya banjir.

“Kami harap bantuan tersebut secepatnya bisa terealisiasi agar masyarakat Pantura khususnya masyarat Pamanukan tidak terkena dampak banjir saat musim penghujan tiba,” jelasnya.(cdp/ysp)

Laman:

1 2
0 Komentar