Kekurangan selanjutnya adalah motor akan sulit dinyalakan atau starting saat dingin. Mengapa demikian? Karena sistem pengapian karburator nya cenderung kurang stabil saat suhu rendah.Motor Honda Beat tipe karbu membutuhkan perawatan yang lebih sering dibandingkan dengan motor yang menggunakan teknologi injeksi. Pasalnya, karburator nya cenderung lebih mudah tersumbat sehingga membutuhakn perawatan ekstra.
Selain itu, motor tipe ini cenderung memiliki kualitas suara yang kurang baik dibandingkan dengan motor yang menggunakan teknologi injeksi. Hal ini dikarenakan sistem pengapian yang cenderung menghasilkan suara yang lebih keras dan tidak halus.
Kamu juga harus mempertimbangkan emisi gas yang tinggi saat menggunakan Honda Beat tipe karbu. Karena kaan cenderung mengeluarkan emisi gas yang lebih tinggi dibandingkan dengan motor yang menggunakan teknologi injeksi.
Baca Juga:Cicil Emas BSI: Cara, Syarat dan Keunggulan Terbaru 2023Harga Motor Trail Matic Honda Bekas 2023, Gak Bikin Kantong Jebol!
Hal ini dikarenakan sistem pengapian yang cenderung kurang efisien dalam mengubah bahan bakar menjadi energi. Secara keseluruhan motor Honda Beat tipe karbu memiliki beberapa kelemahan yang perlu diperhatikan oleh para pembeli.
Namun, meski memiliki beberapa kelemahan motor ini tetap menjadi pilihan yang baik untuk para pembeli yang menginginkan motor irit. Nah, itulah informasi tentang trail beat karbu
semoga informasi di atas dapat membantu, ya!
(nym)