PASUNDAN EKSPRES – Tahun 2023 lagi marak-maraknya motor trail, nih! Kalian sudah kepoin motor trail Honda terbaru, belum?
Yuk, kita kepoin!
Motor Trail
Memang benar, tahun 2023 saatnya pesona motor trail mengaspal di jalanan!
Sebenarnya sudah lama, sih!
Cuma, sekarang lebih banyak lagi model yang muncul dan tentunya dengan harga yang bermacam-macam!
Nggak terkecuali dengan merek Honda!
Ada Honda CRF250L yang bakalan kita ulik, nih.
Baca Juga:Cepetan Cek! 5 Rekomendasi Air Purifier Murah Terbaru 20235 Rekomendasi Air Cooler di Bawah 1 Juta, Ada yang Cuma 200 Ribuan!
Kepoin Honda CRF250L, Si Motor Trail Honda Terbaru!
 Honda CRF250L merupakan model motor trail Honda terbaru yang muncul di Indonesia.
Kalian penasaran sama speknya?
Yuk kita uraikan berdasarkan informasi dari www.carmudi.co.id!
1. Warna
Nah, buat warnanya, sayangnya terbatas banget, cuma 1 warna yakni warna merah atau Extreme Red.
Tapi, tetap kece!
2. Performa Motor
Mesinnya terdiri dari mesin 1-silinder yang punya kapasitas 246,6cc dan bisa menghasilkan tenaga maksimal 25,3 hp dengan torsi maksimum 23,1 Nm.
Berapa coba?
Yap, motor trail ini dibanderol dengan harga Rp79,9 jutaan!
Gimana?
5. Body
Oh iya, untuk body alias rangkanya, motor trail ini dilengkapi dengan rangka semi double cradle. Jadi motornya bakalan punya tingkat kestabilan yang baik jadi kalian nggak perlu was-was, deh!
Jadi, itu lah, guys spesifikasi Honda CRF250L, Si Motor Trail Honda terbaru yang baru saja meluncur di Indonesia pada IIMS 2023 pada bulan Februari lalu!
Gimana pendapat kalian tentang motor trail Honda ini?
Yay or Nay?
So, apa kalian tertarik buat bawa pulang alias beli si motor Trail Honda terbaru tersebut?