PASUNDAN EKSPRES – Cicil Emas BRI merupakan salah satu investasi emas yang menjadi tabungan jangka panjang dengan nilai yang cenderung stabil bahkan meningkat.
Cicil emas di BRI merupakan salah satu alternatif investasi logam mulia yang paling aman dan mudah untuk kamu lakukan.
Sistem tabungan logam mulia ini berupa cicilan, tujuannya adalah untuk mendorong masyarakat Indonesia agar mulai berinvestasi emas sebagai cara menabung untuk jangka panjang. Apalagi nilainya relatif stabil dan pasti ada kenaikan dari waktu ke waktu, meskipun turun nilainya juga tidak terlalu jauh.
Baca Juga:Harga Motor Trail Honda 125cc Lebih Pas di Kantong Dibandingkan Kawasaki KLX 250Keren Banget Gila, Trail CRF 2022 Spesifikasinya Di Luar Dugaan
Cicil emas di BRI termasuk aman, khusunya untuk kamu yang masih pemula dan awam dalam hal investasi.
Cara Cicil Emas di BRI Yang Harus Kamu ketahui
1. Datang ke kantor pusat atau cabang Bank BRI terdekat dengan membawa beberapa persyaratan yang tertera di bawah ini.
2. Ikuti semua prosedur membukan Cicil emas di BRI melalui Customer Service, jangan lupa juga sebelum memutuskan sesuatu baca terlebih dahulu dengan cermat agar tidak ada kekeliruan di kemudian hari.
3. lakukan pembayaran dan pemilihan angsuran dengan mengisi formulir serta mengisi arahan CS BRI.
Cicilan Motor Mio M3 Mulai dari 600 ribu, Siap Masuk Garasi Rumahmu
5. Setelah itu kamu akan diminta untuk melakukan pembayaran DP (uang muka) sebesar 20% dari total harga emasnya secara tunai dengan sumber dana berasal dari uang pribadi nasabah (bukan pembiayaan atau hutang bank). Usahakan memiliki riwayat kredit baik agar prosesnya tidak terhambat, untuk 80%-nya dibayar dengan cara dicicil sesuai pilihan tenor dan kesepakatan yang kamu pilih.