PASUNDAN EKSPRES – Rekomendasi vitamin E untuk kulit dan tubuh bisa kamu temukan dalam artikel ini.
Vitamin E sudah dikenal sebagai nutrisi penting yang bisa memberikan manfaat luar biasa buat kesehatan dan kecantikan kulit.
Oleh karena itu, vitamin ini sangat bagus dikonsumsi oleh kamu yang sering terkena sengatan udara buruk di perkotaan.
Baca Juga:5 Manfaat Moisturizer yang Baik buat Kulit Wajahmu, Ciptakan Pesonamu yang Makin Bling-blingManfaat Vitamin E untuk Wajah, Bikin Kulit Mulus Banget Sampai Nyamuk Kepeleset
Nah, jika kamu ingin mendapatkan manfaat terbaik dari vitamin ini, kamu sebaiknya tidak sembarangan memilih. Di sini ada beberapa rekomendasi vitamin E yang bagus.
Rekomendasi Vitamin E untuk Kulit dan Tubuh
Kapsul Ever E terbuat dari rumput laut sehingga aman bagi vegetarian. Suplemen ini dapat dikonsumsi setelah makan dengan takaran 1 kapsul per hari.
3. Blackmores Natural E
Rekomendasi vitamin E bisa berperan menjadi sumber antioksidan alami yang efektif dan bisa bertahan lebih lama dalam tubuh.
Tentunya produk ini dipercaya bisa menghilangkan radikal bebas yang dapat menimbulkan segala macam penyakit berbahaya, misalnya penyebab kanker kulit.
4. Natures Plus Vitamin E
Konsumsi rutin produk vitamin ini dapat membuat kulit lebih lembab dan mengurangi masalah kulit berjerawat. Vitamin ini dijamin mengandung 100% bahan alami yang tinggi antioksidan.