PASUNDAN EKSPRES – Simak selengkapnya resep gado gado Betawi yang dijamin rasanya enak bikin makan semakin kenyang.
Gado-gado merupakan hidangan sederhana dengan memakai sayur-sayuran dan telur sebagai bahan utamanya lalu disiram dengan bumbu kacang yang kental.
Makanan ini hampir mirip penampilannya dengan lotek dan karedok yang merupakan makanan khas Jawa Barat meski ada beberapa isi sayuran yang tentunya berbeda.
Baca Juga:Rekomendasi Jam Tangan Digital Wanita dengan Desain Mewah dan EleganRekomendasi Jam Tangan Jims Honey untuk Wanita yang Harus Kamu Koleksi
Kali ini, kita akan membuat resep gado gado khas Betawi dengan beragam sayuran sehat yang pastinya cocok sekali buat Anda yang ingin makan sayuran dengan cara lain.
Yuk mending lihat di bawah ini resep gado gado Betawi yang rasanya enak banget bikin kantong makin hemat.
Gini Cara Buat Resep Gado Gado Betawi ala Rumahan Tanpa Ribet
Lihat selengkapnya resep gado gado Betawi yang dijamin rasanya enak bikin makan semakin kenyang.