PASUNDAN EKSPRES – Ada yang suka cabe? Pernah kepikiran buat menanam benih cabe di rumah sendiri?
Nah, mending kepoin dulu tips menanam benih cabe yang baik dan benar di sini, ya!
6 Tips Menanam Benih Cabe Jaminan Berhasil!
Menanam benih cabe pun harus tahu caranya, guys!
Yuk, lihat di bawah sini!
1. Pilih Benih yang Berkualitas
Nah, ini kalian harus super teliti!
Baca Juga:Rekomendasi 6 Jam Tangan Pria Anti Air, On Budget dan Bisa Masuk List!Harga Jam Tangan Expedition Ori yang Masuk Kantong: Semua di Bawah 2 Juta!
Kalian harus cari benih yang segar dan sehat di toko pertanian atau pusat kebun terdekat.
Pastikan juga kalian sudah memilih varietas cabe yang sesuai sama keinginan kalian, ya!
Misalnya cabe rawit, cabe merah, atau cabe hijau.
2. Persiapan Tanah yang Baik
Jangan lupa buat siapin lahan!
Persiapkan lahan yang benar-benar baik, subur, dan kaya nutrisi.
Jangan lupa juga buat tambahkan pupuk organik atau kompos, ya!
3. Penyemaian Benih
Saatnya eksekusi!
Jangan lupa untuk siram tanaman secara teratur, terutama saat tanah terlihat kering.
Tapi, hindari penyiraman berlebih yang bisa menyebabkan akar busuk.
Selain itu, letakkan pot atau tanaman cabe di tempat yang mendapatkan sinar matahari yang cukup, minimal 6-8 jam sehari.
5. Pemupukan Rutin
Hal harus kalian perhatikan yakni perihal pemupukan secara rutin.
Kalian bisa pakai pupuk organik atau pupuk khusus sayuran, ya!
6. Pemangkasan dan Pemeliharaan
Satu hal yang sering terlewat dan dilupakan yakni memangkas atau menghilangkan cabang-cabang yang jelek atau sudah nggak diperlukan.
Kenapa penting?
Soalnya memangkas cabang-cabang yang nggak penting itu bisa membantu tanaman fokus pada pertumbuhan buah yang lebih baik.