5 Ras Kucing Termahal di Dunia, Harganya Bisa Bikin Kamu Gemeteran!

Ras Kucing Termahal di Dunia (Image From: Pexels/Alex Bargain)
Ras Kucing Termahal di Dunia (Image From: Pexels/Alex Bargain)
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Ras kucing termahal akan sanggup membuatmu tercengang oleh harga mereka.

Dalam dunia pecinta kucing, ada beberapa ras kucing yang dikenal karena keanggunan, keunikan, dan keindahan mereka.

Tapi, di antara berbagai ras yang ada, ada beberapa ras kucing yang memegang reputasi sebagai ras kucing termahal di dunia.

Baca Juga:Resep Sorbet Jeruk yang Menyegarkan, Santap-santap Siang Hari yang Tidak Membosankan6 Cara Menjadi Penulis Romance yang Baik, Bukan Cuman Mengisahkan Kisah Cinta Biasa

Nah, di sini kamu akan menemukan ulasan terkait ras kucing termahal. Simak penjelasannya sampai selesai, ya.

Ras Kucing Termahal di Dunia

Berikut adalah beberapa ras kucing termahal di dunia yang harus kamu ketahui.

1. Ras Ashera

Sebagai ras kucing yang sangat langka, Ashera dijual dengan harga yang sangat tinggi, bahkan mencapai USD 125.000 atau sekitar Rp 1,8 miliar.

2. Ras Savannah

Kucing Savannah bukan cuman sebagai salah satu ras kucing paling mahal di dunia, tetapi juga termasuk jenis yang memiliki ukuran terbesar.

Ras ini merupakan hasil persilangan antara kucing Serval Afrika dengan kucing domestik. Namun, perlu diketahui bahwa kucing Savannah tidak diakui secara universal sebagai ras kucing domestik.

Oleh karena itu, beberapa negara mungkin melarang pemeliharaan kucing ini. Meskipun begitu, kucing ini terkenal karena kesetiaannya kepada pemiliknya.

Harganya bervariasi tergantung pada jenis kelaminnya, dan kucing Savannah dapat dibeli dengan harga mulai dari US$ 50.000 atau sekitar Rp 747 juta.

Baca Juga:Jenis Patah Hati yang Gak Bisa Kamu Abaikan dengan Mudah, Semuanya Bikin Nyesek Parah!Tips Terbiasa Eye Contact dengan Orang Lain, Jangan Sampai Kamu Salting Terus-terusan

3. Ras Bengal

Pada peringkat ketiga dalam daftar ras kucing termahal di dunia, terdapat kucing Bengal yang pertama kali muncul pada tahun 1963. Ras ini merupakan hasil persilangan antara kucing bulu pendek domestik dengan macan tutul Asia.

0 Komentar