Kecap Inggris juga bebas gluten serta memiliki aroma yang unik dan rasa umami sehingga dapat memberikan rasa gurih pada masakan.
3 Kecap Asin
Kecap tidak hanya memiliki rasa manis saja, namun ada juga kecap dengan rasa asin yang khas dan bertekstur lebih cair.
Kecap asin merupakan hasil fermentasi bahan nabati atau hewani berprotein tinggi di dalam larutan garam yang menghasilkan rasa asin.
Baca Juga:Ini Dia Pengganti Bawang Putih untuk Masakan, Ibu-Ibu Wajib Tahu Hal Ini!Cara Daftar Allo Bank dengan Mudah, Praktis, dan Cepat Hanya Lewat HP
Daun stevia juga dapat diolah menjadi kecap rendah gula yang dapat menjadi alternatif kecap manis yang baik untuk kesehatan tubuh.
Kandungan gula pada kecap ini sangat rendah sehingga cocok untuk yang sedang diet atau penderita diabetes yang bisa langsung digunakan pada masakan.
5 Saus Tiram
Saus tiram juga bisa menggantikan kecap manis pada masakan dengan teksturnya agak sedikit cair dibandingkan kecap manis namun lumayan asin rasanya.
Biasanya, saus tiram selalu dipakai pada tumisan sayuran atau olahan Chinese food sehingga menghasilkan rasa umami pada masakan.
Itulah informasi tentang alternatif pengganti kecap manis untuk yang sedang diet dan baik dikonsumsi untuk tubuh. (inm)