3. Koin Kuno VOC (Belanda) – JAVA Tinnen 1 Duit Tahun 1796
Koin ini digunakan oleh VOC selama pendudukan mereka di Indonesia. Harga koin ini bervariasi, namun ada penjual yang menjualnya dengan harga Rp28-45 juta.
Harga-harga di atas hanya sebagian kecil dari nilai uang koin kuno Belanda yang beredar.
Harga sebenarnya bisa jauh lebih tinggi tergantung pada faktor-faktor seperti kelangkaan dan kondisi.
Baca Juga:3 Cara Jual Uang Kuno dengan Mudah dan Tempat PenukarannyaHubungi Nomor WA Ini, Langsung Dibeli Rp20 Juta Jika Punya Uang dengan Nomor Seri Seperti Ini
Jika Anda memiliki uang koin kuno Belanda yang ingin Anda jual, pastikan untuk mendapatkan penilaian yang akurat dan mencari kolektor yang tepat untuk memaksimalkan nilai koleksi Anda.