Terbuat dari emas dengan kadar 0,999 karat, koin ini memiliki berat sekitar 15 gram dan diameter 28 mm.
Uang ini menggambarkan wajah Ir. Soekarno dan Mohammad Hatta. Soekarno diterbitkan pada tahun 2001, sementara Hatta dikeluarkan pada tahun 2002.
Demikianlah beberapa contoh koin kuno yang mengandung emas dan menjadi incaran para kolektor.
Baca Juga:Begini 4 Cara Menjual Uang Kuno dengan Harga Mahal, Bisa Dicoba!5 Uang Koin Paling Langka di Indonesia yang Dicari oleh Kolektor, Perkeping Harganya Capai Rp100 Juta!
Apakah Anda tertarik untuk memulai koleksi uang kuno yang berharga ini? Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda yang memiliki minat dalam dunia numismatik.