PASUNDAN EKSPRESÂ – Resep milk bun atau roti susu sobek seringkali disebut sebagai roti hokkaido di Jepang. Roti merupakan salah satu makanan yang sering menjadi favorit banyak orang.
Berikut adalah resep milk bun yang bisa kamu coba buat di rumah.
Bahan-bahan:
- 180 gr susu segar dingin
- 30 gr mentega
- 40 gr gula pasir
- Pasta cokelat secukupnya
- 10 gr susu bubuk
- 260 gr tepung protein tinggi
- 4 gr ragi
- 1/2 sdt garam
- Bahan Isian
Cara membuat:Â