5 Makanan yang Enak di Malam Hari, Perut Kenyang dan Tidurpun Nyenyak Sampai Pagi

5 Makanan yang Enak di Malam Hari, Perut Kenyang dan Tidurpun Nyenyak Sampai Pagi (Image From: Pexels/Any Lane)
5 Makanan yang Enak di Malam Hari, Perut Kenyang dan Tidurpun Nyenyak Sampai Pagi (Image From: Pexels/Any Lane)
0 Komentar

4. Martabak Manis atau Martabak Telor

Selain nasi goreng, martabak juga merupakan salah satu makanan yang lezat untuk dinikmati di malam hari. Bagi kamu yang menyukai rasa asin, martabak telur bisa menjadi pilihan yang tepat.

Kamu dapat mencelupkannya ke dalam bumbu cuka untuk menambah kenikmatan.

Jika kamu menginginkan variasi modern, saat ini banyak martabak telur yang menyediakan tambahan isian keju mozzarella.

Kamu juga dapat menambahkan sedikit makaroni atau nasi untuk membuatnya lebih mengenyangkan.

Baca Juga:Cobain Resep Roti Pisang Coklat yang Lumernya Gak Nahan, Dijadikan Camilan Juga Enak, lho!Begini Harga Koin Emas Rupiah yang Bisa Menjadi Alat Investasi Paling Manjur

Sup ayam sangat mudah untuk disiapkan, terutama jika kamu menggunakan bumbu instan yang sudah tersedia. Kamu tidak perlu repot membuat bumbu dari awal.

Nah, itulah beberapa rekomendasi makanan yang enak di malam hari yang bisa kamu santap bersama keluarga. Semoga artikel ini dapat membantumu. (ipa)

0 Komentar