PASUNDAN EKSPRES – Film Saw X (2023) sedang tayang di bioskop kesayangan kalian! Sudah nonton? Atau belum? Nah, kalau kalian belum nonton, simak hal yang perlu diperhatikan sebelum nonton film Saw X (2023) supaya kalian bisa mempersiapkan diri!
4 Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Nonton Film Saw X (2023)
Banyak yang harus kalian perhatikan sebelum nonton film Saw X (2023).
Salah satunya yakni tidak dianjurkan untuk yang usianya masih di bawah 18 tahun.
Lalu, ada apalagi?
Simak di bawah ini:
1. Jangan Lupa Post-credit!
Guys!
Baca Juga:Cara Buat Almond Pastry Renyah ala Kartika Sari, Beneran Semirip Itu Guys!5 Dampak Jelek Kecanduan Vape: Hiiiy Seremnya Nggak Main-main!
Kalau kalian mau nonton film ini, nanti jangan buru-buru keluar bioskop, ya!
Bakalan ada post-credit yang menampilkan lanjutan cerita film ini.
Biar nggak ketinggalan!
2. Fokus Nonton Filmnya (Kurangi Makan dan Minum)
Sebagai imbauan di awal, film Saw X ini menampilkan beberapa adegan yang mungkin nggak bisa diterim oleh banyak orang (disgusting scenes).
Kalian bisa nonton film Saw I dan Saw II saja karena film ini latar waktunya di antara kedua film tersebut yakni sekuel Saw I dan Prekuel Saw II.
4. WAJIB Berusia di Atas 18+!
Buat kalian yang masih di bawah umur, jangan coba-coba untuk nonton film ini, ya!
Jangan FOMO!
Banyak adegan sadis yang bakalan muncul meskipun telah dinyatakan lulus sensor.
Film Saw X di Indonesia tayang dalam durasi penuh sama seperti di Amerika Serikat yakni 118 menit.
So, buat kalian yang kepengin nonton film ini, jangan lupa dulu yang pertama yakni harus berusia 18+!
Bakalan banyak adegan-adegan liar yang bisa mengganggu kenyamanan.
Baca Juga:Yuk Buat Udang Goreng Tepung Asam Manis yang Bikin Ngangenin Banget5 Kebiasaan Orang Introvert yang Sering Disalahpahami, Recharge Energy-nya Harus Diam!
Selamat nonton film Saw X (2023) di bioskop kesayangan kalain, ya! (pm)