PASUNDAN EKSPRES – Mengonsumsi es batu memang sangat segar tapi terlalu banyak mengonsusmsi juga tidak baik bagi kesehatan tubuh kita. Namun, tahukah kamu apa yang menyebabkan seseorang memiliki kebiasaan makan es batu? Yuk simak ulasannya berikut ini.
Apakah Baik Mengonsumsi Es Batu?
Yaitu sebuah kebiasaan mengunyah es batu merupakan salah satu bentuk kondisi medis yang disebut-sebut dengan pica, yaitu merupakan kebiasaan megunyah atau makanan benda yang sangat tidak lazim.
lantas apakah boleh mengonsumsi es batu? sebenarnya boleh-boleh saja. Namun sebaiknya hindari makan es batu terlalu sering apalagi hingga menjadi kebiasaan.
Baca Juga:Update WhatsApp Luncurkan Fitur Passkey Bagi Pengguna Android, Lebih Mudah dan Aman!Resep Gado-gado Surabaya Gurih, Nikmat, dan Kaya Manfaat!
Karna kebiasaan mengonsumsi es batu dapat menimbulkan kersakan pada enamel gigi. Bahkan, mengunyah es batu setiap hari dapat menyebabkan gigi berlubang hingga menyebabkan iritasi pada gigi.
Berikut Penyebab Kebiasan Makan Es Batu
1. Pica
Pica adalah gangguan makan yang ditandai dengan kebiasaan kompulsif memakan benda-benda yang tidak biasa seperti es batu.
Kondisi ini umumnya terjadi pada anak-anak. Namun, kebiasaan mengunyah es batu yang disebut secara medeis sangat dikenal dengan istilah pagophagia juga bisa terjadi pada usia berapa pun.
2. Anemia defisien Besi
Kebiasaan mengunyah es batu ini sering kali dikaitkan dengan anemia defisiensi besi. Anemia defisiensi besi mencegah sel darah merah membawa oksigen ke sel-sel tubuh seperti biasa.
Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Rinsho Ketsueki (Japanese Journal of Clinical Hematology) meneliti hubungan antara anemia defisiensi besi dan kebiasaan mengunyah es batu.
Hasil penelitian menunjukkan 16% partisipan yang memiliki kebiasaan mengunyah es batu mengalami anemia.
3. Gangguan Kejiwaan
Dilansir dari HalloSehat, Yaitu bisa dengan menyebabkan gangguan kejiwaan seperti gangguan obsesif kompulsif serta depresi juga da[at disebabkan dari kebiasaan mengunyah es batu.
Penderita OCD mungkin mengalami pagophagia sebagai respons terhadap obsesinya.
Selain itu, kebiasaan makan es batu ini mungkin terjadi sebagai respons terhadap rasa cemas atau berada dalam situasi stres.
Baca Juga:Cara Mengajukan Pinjaman di Indodana: Cepat, Mudah, dan Terpercaya!Rekomendasi 5 Obat Herbal Asam Lambung Paling Ampuh, Aman, dan Efektif!
Berikut dampak Buruk Mengunyah Es Batu
Nah jadi terdapat beberapa dampak buruk kebiasan makan es baru bagi kesehatan, diantaranya sebagai berikut.