Namun jika kamu ingin menjual prangko kuno dengan harga tinggi kamu bisa menjualnya ke kolektor prangko atau ke beberapa numismatik dan galeri nasional.
- Tanyakan Kepada Ahli atau Kolektor
Kamu bisa menanyakan mengenai harga kepada beberapa kolektor yang dapat kamu temukan di group facebook.
Kamu juga bisa menjual prangko tersebut kepadanya.
Atau kamu juga bisa mencoba menjualnya kepada kolektor uang koin kuno, karna sebagian kolektor tersebut suka menyimpan prangko kuno juga.
Baca Juga:Cicilan Motor Listrik Subsidi vs Honda Beat, Bedanya Berapa dan Mana yang Lebih Mahal?Harga Prangko Kuno Indonesia yang Dicari Kolektor, Punya Harga Jutaan
Pastikan sebelum melakukan penjualan kamu harus mengetahui harga pasarnya terlebih dahulu agar tidak tertipu.
Pastikan juga prangko yang kamu miliki mempunyai kualitas yang baik dan tidak rusak agar nilai jualnya tinggi.