PASUNDAN EKSPRES – Kasus penipuan yang menimpa aktris dan presenter jesica iskandar memang pernah ramai dimedia sosial.
Pelaku penipuan penggelapan dana milik Jesica Iskandar senilai 9,8 milyar ini telah ditahan setelah ditangkap di thailand.
Pada saat pelaku tiba di di bandara Seokarno Hatta, Jesica Iskandar menemuinya dan melihat langsung wajah dari penipu tersebut.
Baca Juga:Resep Jajanan Tradisional Barongko, Rasa Legit dan Nikmat Bikin NostalgiaTips Mudah Menurunkan Kolestrol di Usia Muda Tanpa Pengaruh Obat, Tipsnya Cuma disini!
Sudah 1,5 tahun dirinya mencari keberaan pria bernama Christoper Steffanus Budianto yang akrab disapa Steven tersebut.
Ketika pertama kali melihat wajahnya, emosi jesica iskandar langsung meluap tak tertahankan. Baik dari Jesika maupun sang suami, Vincent Verhag sama-sama meneriaki pelaku penipuan tersebut.
Bahkan jesica meneriaki pelaku tersebut untuk mengembalikan uang milikya senilai 9,8 juta secara langsung.
“Aku greget banget lihat dia, tapi lega juga akhirnya sudah ditangkap,” kata Jessica Iskandar kepada media pada Kamis (23/11/2023).
Bahkan Vincent Verhag menatapnya, namun sang pelaku tidak balik menatap. Disitulah emosi Vincent Verhag melupa-luap.
“Saya ada tepat di depan dia, saya coba tatap dia, tapi pandangan dia ke mana-mana, nggak fokus. Di situ emosi saya juga meluap,” timpal Vincent Verhaag.
Luapan emosi dari sang suami didasarkan oleh Jessica Iskandar saat menjadi korban penipuan. Hal itu juga berdampak kepada anak keduanya hingga tak mendapatkan asupan ASI saat itu.
Baca Juga:Mana yang lebih Mahal Harganya? Honda Vario 160 Vs 12510 Motor Matic Terbaru yang Akan Diluncurkan Tahun 2024, Keunggulannya Irit Bensin!
“Saya teringat lagi momen istri saya pada saat itu setelah melahirkan, Baby Don sempat nggak dapet ASI karena (Jessica Iskandar) stres atas kasus ini,” kenang Vincent Verhaag.
“Kena banget mental, batin, semuanya,” sahut Jessica Iskandar.
Informasi yang kami dapatkan dari berbagai sumber mengani kasus penipuan Jesica Iskandar ini berawal dari kerjasama dengan seseorang yang bernama Christoper Steffanus Budianto mengenai rental mobil.
Kasus tersebut membuat jesica iskandar mengalami kerugian yang sangat besar mulai dari mobil mewah 11 unit yang ditaksir harganya mencapai Rp 9,8 milyar.
Hal itulah yang mendasari Jesica Iskandar melaporkan kasus tersebut ke POlda Metro Jaya pada 5 Juni 2022.
Setelah itu Christoper Steffanus Budianto dinyatakan sebagai tersangka utama pada tanggal 24 Februari 2023 dan dinyatakan sebagai buronan karna tidak pernah menghadiri pemeriksaan dari POlda Metro Jaya.