Tips Memilih Durian yang Manis dan Tebal, Perhatikan Hal ini

Tips Memilih Durian yang Manis dan Tebal, Perhatikan Hal ini
0 Komentar

4. Goyangkan dan dengarkan isi Durian

Angkat durian dan kocok di dekat telinga. Kalau terdengar suara keras benturan antara isi dan dinding kulit, berarti buah durian tidak matang.

Kemungkinan besar dagingnya kering, tipis, mentah dan bijinya terlalu besar. Namun, jika digoyang tidak menimbulkan suara, itu tanda yang belum matang atau justru terlalu matang.

Jadi carilah buah Durian dengan suara jernih sedikit renyah dan terdengar berair jika digoyang untuk menemukan durian yang bagus.

Baca Juga:Sinopsis dan Pemain Film 13 Bom di Jakarta, Segera Tayang di BioskopSinopsis dan Fakta Menarik Film Rumah Iblis (2023)

Nah, itulah tips memilih Durian yang manis dan tebal supaya gak salah pilih saat nanti ingin membelinya. Semoga bermanfaat,

(nym)

0 Komentar