Pak choy juga merupakan salah satu sayuran yang kaya akan asam folat dengan kadar yang mengesankan.
Bahkan dengan hanya mengonsumsi 70 gram pak choy, kamu sudah mendapatkan sekitar 46 mikrogram folat.
Tidak mengherankan jika sayuran ini termasuk dalam daftar makanan yang tinggi asam folat dan sangat baik untuk dikonsumsi oleh ibu hamil.
Baca Juga:Membedah Lagu James Arthur Car’s Outside yang Penuh Makna, yang LDR Auto Nangis!Resep Wonton Chili Oil yang Pedasnya Bisa Bikin Menjerit, Enak Banget Dimakan Saat Hujan
Nah, itulah beberapa sayuran yang mengandung asam folat yang baik untuk kesehatan tubuh. Semoga artikel ini dapat membantumu. (ipa)