Dari kandungan tersebut, mengonsumsi cumi memiliki manfaat bagi kesehatan. Yaitu membantu menurunkan kolesterol, menjaga keseimbangan tekanan darah, menjaga kesehatan tulang dan gigi, hingga mengatur pembentukan sel darah merah.
Untuk kamu pencinta cumi, resep cumi hitam cabe hijau dapat kamu ikuti di rumah. Cukup mudah, bukan, setelah tahu resepnya di atas? Buruan bikin, dijamin keluarga langsung ketagihan, deh!
(nym)