Bebek Jeding Subang Tempat Wisata Kuliner di Tengah Sawah Cocok Untuk Swafoto

Bebek Jeding Subang Tempat Wisata Kuliner di Tengah Sawah Cocok Untuk Swafoto
0 Komentar

Namun, lanjut Sigit, sebelum digoreng, bebek dimarinasi terlebih dahulu menggunakan bumbu rempah. Setelah matang, bebek disajikan bersama sambal pedas yang khas.

“Memang di tempat makan ini nasi liwet bebek jeding menjadi menu andalan kami. Tapi selain menu bebek jeding menu makanan di sini juga masih banyak,” terangnya.

Sigit berharap, Nasi Liwet Bebek Jeding bisa menjadi destinasi wisata kuliner unggulan di Kabupaten Subang yang mengutamakan cita rasa dan kepuasan pelanggan. (cdp)

Laman:

1 2
0 Komentar