Cara Membuat Sate Asin Pedas Gurih yang Empuknya Nggak Main-main

Sate Asin Pedas. (Sumber Gambar: Post Pangandaran)
Sate Asin Pedas. (Sumber Gambar: Post Pangandaran)
0 Komentar

Bagi bumbu menjadi 2 bagian. Sisihkan salah satu bagian untuk penyajian.

Ambil setengah bagian bumbu oles dan lumuri setiap sate dengan bumbu tersebut. Diamkan selama 15 menit.

Panaskan grill pan yang sudah diolesi sedikit minyak, panggang sate hingga setengah matang. Lalu olesi dengan salah satu bagian bumbu oles. Panggang sate hingga matang dan angkat.

Sajikan sate bersama lontong, sisa bumbu oles yang disisihkan untuk penyajian.

Selamat mencoba resep sate pedas asin ini di rumah!

Semoga hasilnya sesuai ekspektasi, ya! (pm)

0 Komentar