Bersih Kinclong! 2 Bahan Dapur Ampuh Cara Usir Kerak Kuning di Kloset

Cara Usir Kerak Kuning di Kloset
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Cara Usir Kerak Kuning di Kloset, Kerak kuning di kloset memang menyebalkan.

Selain mengganggu penampilan, kerak kuning juga bisa menjadi sarang kuman dan bakteri.

Untungnya, kamu bisa membersihkannya dengan mudah hanya menggunakan 2 bahan dapur yang mudah ditemukan!

Cara Usir Kerak Kuning di Kloset Ini Bahanya

Bahan-bahan

  • Cuka putih
  • Baking soda

Alat-alat

Baca Juga:Tidak dapat Undangan Mencoblos? Simak Hal Penting yang Perlu DiperhatikanCalon Pemain Timnas Indonesia Nathan Tjoe-A-On Resmi Dipinjam SC Heerenveen

  • Gunakan cuka putih dan baking soda dengan rasio 1:1.
  • Untuk kerak yang lebih tebal, kamu bisa menambahkan lebih banyak baking soda.
  • Gunakan sikat kloset dengan bulu yang kuat untuk membersihkan kerak yang membandel.
  • Kamu bisa menambahkan beberapa tetes minyak esensial ke dalam campuran cuka putih dan baking soda untuk memberikan aroma yang segar.
  • Lakukan pembersihan kloset secara rutin untuk mencegah kerak kuning kembali muncul.

Manfaat Cuka Putih dan Baking Soda:

0 Komentar