4. Lapang Dolog
Masih berada di area Subang Kota, tepatnya dekat dengan markas kodim dan markas Polres Subang. Yakni Lapang Dolog.
Ada apa saja sih memangnya di sana? Untuk kamu yang bertanya demikian, di sana banayak terdapat takjil, atau jajanan yang bisa kamu jadikan pilihan menu buka puasa.
5. Jalan Dua Pegadaian
Tidak kalah dengan Lapang Dolog, di jalan dua pegadaian juga bejibun jajanan atau cemilan dan minuman yang bisa dijadikan pilihan untuk dijadikan menu buka puasa.
Baca Juga:Prediksi Cuaca Subang Hari Ini, Mendung dan Dingin Bikin MagerJalan Pantura Rusak Parah Warga Tanami Pohon Pisang
Gak jauh, areanya masih di sekitar Subang kota, tenang aja.
Nah itu dia 5 tempat ngabuburit di Subang Kota yang bisa kamu coba kunjungi, sekalian di sana kamu bisa juga mendapati menu untuk berbuka puasa.