Mau UTBK Langsung Diterima? Pakai Ini, 7 Cara Daftar UTBK 2024 Mudah!

Mau UTBK Langsung Diterima? Pakai Ini, 7 Cara Daftar UTK 2024 Mudah!
Mau UTBK Langsung Diterima? Pakai Ini, 7 Cara Daftar UTK 2024 Mudah!
0 Komentar

 

Rincian Cara Pendaftaran UTBK 2024:

1. Mengisi Biodata:

   – Masuk ke laman https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/.

   – Pilih “Pendaftaran UTBK-SNBT”.

   – Lengkapi data yang diperlukan termasuk data orang tua/wali.

   – Bagi peserta non-disabilitas, kosongkan form Kebutuhan Khusus.

   – Konfirmasi pengisian biodata dan simpan.

   

2. Memilih Prodi:

   – Peserta dapat memilih maksimal empat prodi, terdiri dari dua pilihan S1 dan dua pilihan D3/D4.

   – Baca persyaratan prodi yang dituju melalui tautan PTN.

   – Centang pernyataan kesanggupan membayar biaya kuliah.

   – Simpan pilihan prodi setelah yakin, dan lanjutkan.

   

Baca Juga:Jadwal libur Lebaran 2024 Sudah Dah, Ini Rinciannya!Cara Balikin Tampilan WhatsApp Ke Semula! Mau?

3. Unggah Portofolio (jika diperlukan):

   – Jika telah mengunggah portofolio pada jalur SNBP, gunakan kembali untuk SNBT.

   – Jika baru mendaftar SNBT, unggah portofolio yang diminta.

   

4. Memilih Pusat UTBK:

   – Periksa data diri yang termasuk nama, tanggal lahir, sekolah, dan status KIP Kuliah.

   – Pilih lokasi UTBK yang tersedia.

   – Simpan pilihan pusat UTBK dan lanjutkan.

   

5. Konfirmasi Akhir:

   – Pastikan semua data terisi dengan benar sebelum melakukan konfirmasi akhir.

   – Setelah simpan permanen pusat UTBK, konfirmasi akhir dengan mengklik “Ya, simpan permanen!”.

   

6. Melakukan Pembayaran:

   – Setelah konfirmasi akhir, peserta non KIP Kuliah harus membayar dengan mengunduh slip bayar.

   – Peserta penerima KIP Kuliah bisa langsung mengambil kartu peserta.

   – Lakukan pembayaran sesuai informasi yang tertera pada slip bayar.

   

Baca Juga:6 Cara Membuat Peta Akurat Dari Para Ahli Geografi!Rahasia Peta Belanda Sangat Akurat, Mau Tahu?

7. Unduh Kartu Peserta:

   – Setelah pembayaran berhasil, unduh kartu tanda peserta melalui laman registrasi.

   – Cetak kartu peserta sebagai syarat wajib saat mengikuti UTBK dan proses daftar ulang jika lolos.

Dengan demikian, para calon mahasiswa yang memenuhi syarat diharapkan segera melakukan pendaftaran dan mempersiapkan diri dengan baik untuk mengikuti SNBT 2024. Proses pendaftaran ini merupakan langkah awal yang penting dalam meraih kesempatan pendidikan yang lebih lanjut.

0 Komentar