PASUNDAN EKSPRES – Tol Getaci (Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap) sepanjang 206,65 Km, yang diklaim sebagai jalan tol terpanjang di Indonesia, kembali mengalami perubahan jadwal lelang.
15 kelurahan dan 4 kecamatan di Kota Tasikmalaya terdampak pembangunan Tol Getaci, yaitu
Kecamatan Mangkubumi, Kelurahan CibeureumKelurahan MangkubumiKelurahan SukamulyaKelurahan CipedesKelurahan NagarawangiKecamatan Kawalu:
Kelurahan SukamanahKelurahan YudanegaraKelurahan KahuripanKelurahan KopoKelurahan Cipawitra
Kecamatan Purbaratu, Kelurahan LelawangKelurahan SambongjayaKelurahan PamoyananKelurahan CilembangKecamatan Tawang:
Kelurahan KaranganyarNilai investasi Tol Getaci diperkirakan mencapai Rp 31,04 triliun.
Dukungan pemerintah untuk Tol Getaci direncanakan dalam bentuk dukungan konstruksi pada seksi Nagrek-Garut Utara-Garut Selatan.
Bentuk kerjasama Tol Getaci: bangun, guna, serah, dengan dukungan pemerintah.
Baca Juga:Pengamanan Arus Mudik Lebaran 2024 di Jalur Pantura IndramayuPolres Garut Sidak SPBU Jelang Lebaran, Pastikan Tak Ada Praktek Curang
Proses prakualifikasi lelang akan dilakukan secara elektronik. Pendaftaran dapat dilakukan pada jam kerja sampai dengan Kamis (28/3/2024) pada situs https://bpjt.pu.go.id/invest_reg_gaetacim.
Penjelasan umum mengenai dokumen prakualifikasi akan dilaksanakan pada Kamis (14/3/2024) pukul 10.00 WIB.
Informasi lebih lanjut mengenai lelang Tol Getaci dapat dilihat pada laman https://bpjt.pu.go.id/invest_reg_gaetacim.