Harga Emas Batangan 24 Karat Meroket di Pegadaian per 31 Oktober

/Ilustrasi emas. /Michael Steinberg/Pixabay
/Ilustrasi emas. /Michael Steinberg/Pixabay
0 Komentar

PASUNDAN EKSPRES – Pada perdagangan Kamis, 31 Oktober, harga emas batangan 24 karat di Pegadaian terpantau mengalami kenaikan signifikan, baik untuk cetakan Antam maupun UBS.

Mengutip data dari Galeri 24 pukul 07:30 WIB, harga emas cetakan Antam ukuran 1 gram kini dijual seharga Rp1.599.000, meningkat Rp12.000 per gram dibandingkan perdagangan pagi sebelumnya. Sementara itu, harga emas cetakan UBS untuk ukuran yang sama dibanderol sebesar Rp1.540.000, naik Rp17.000 per gram.

Harga emas cetakan Antam untuk ukuran 0,5 gram dipatok sebesar Rp851.000, sedangkan harga emas cetakan UBS ukuran 0,5 gram dibanderol Rp833.000. Untuk ukuran yang lebih besar, Pegadaian menjual emas Antam ukuran 1.000 gram dengan harga Rp1.538.115.000, sedangkan emas cetakan UBS ukuran serupa saat ini belum tersedia.

Berikut rincian harga emas cetakan Antam

– 0.5 gram: Rp851.000

– 1 gram: Rp1.599.000

– 2 gram: Rp3.137.000

– 3 gram: Rp4.680.000

– 5 gram: Rp7.765.000

– 10 gram: Rp15.473.000

– 25 gram: Rp38.553.000

– 50 gram: Rp77.024.000

– 100 gram: Rp153.968.000

– 250 gram: Rp384.647.000

– 500 gram: Rp769.078.000

– 1.000 gram: Rp1.538.115.000

0 Komentar