PASUNDAN EKSPRES- Halo, Guys! Kali ini, kita akan membahas perbedaan spesifikasi dan harga antara Samsung Galaxy A55 5G dan Samsung Galaxy A56 5G. Penasaran? Simak selengkapnya!
Samsung A55 vs Samsung A56
Tanggal Rilis
- Samsung Galaxy A55 5G: Maret 2024
- Samsung Galaxy A56 5G: Maret 2025
Varian dan Harga
Samsung Galaxy A55 5G
- RAM 8GB + Internal 128GB: Rp5.699.000
- RAM 8GB + Internal 256GB: Rp5.999.000
- RAM 12GB + Internal 256GB: Rp6.699.000
Samsung Galaxy A56 5G
Baca Juga:Rahasia Tanaman OP di PVZ Fusion 2.4! Auto Menang Lawan Zombie Gak Pakai Ribet!PVZ Fusion 2.4 Sudah Rilis? Begini Cara Download Aman Tanpa Virus!
- RAM 8GB + Internal 128GB: Rp6.199.000
- RAM 8GB + Internal 256GB: Rp6.699.000
- RAM 12GB + Internal 256GB: Rp7.199.000
Layar
- Samsung Galaxy A55 5G: Super AMOLED, 6,6 inci, Full HD+, Refresh Rate 120Hz
- Samsung Galaxy A56 5G: Super AMOLED, 6,7 inci, Full HD+, Refresh Rate 120Hz
Sistem Operasi dan Chipset
- Samsung Galaxy A55 5G: Android 14, One UI 6.1, Chipset Exynos 1480
- Samsung Galaxy A56 5G: Android 15, One UI 7, Chipset Exynos 1580
Kamera
Samsung Galaxy A55 5G
- Kamera Belakang: 50MP + 12MP + 5MP
- Kamera Depan: 32MP
Samsung Galaxy A56 5G
- Kamera Belakang: 50MP + ??MP + ??MP (belum diketahui)
- Kamera Depan: 12MP
Baterai dan Pengisian Daya
- Samsung Galaxy A55 5G: 5000mAh, Fast Charging 25W
- Samsung Galaxy A56 5G: 5000mAh, Fast Charging 45W
Perbedaan utama antara kedua perangkat ini terletak pada ukuran layar, chipset, sistem operasi, kamera selfie, dan kecepatan pengisian daya. Samsung Galaxy A56 5G hadir dengan chipset lebih baru, layar sedikit lebih besar, serta dukungan fast charging lebih cepat dibanding pendahulunya.
Nah, menurut kalian lebih worth it yang mana? Samsung Galaxy A55 5G atau Samsung Galaxy A56 5G? Tulis pendapat kalian di kolom komentar, ya!
Terima kasih sudah membaca dan sampai jumpa di artikel berikutnya!