4 Koin Kuno Mengandung Emas yang Dicari oleh Kolektor

4 Koin Kuno Mengandung Emas yang Dicari oleh Kolektor
4 Koin Kuno Mengandung Emas yang Dicari oleh Kolektor
0 Komentar

Meskipun sudah tidak berlaku sebagai alat pembayaran sah, koin ini masih memiliki nilai koleksi yang tinggi dan dijual hingga puluhan juta rupiah.

4. Koin Kuno Mengandung Emas Uang Koin Rupiah Emas Rp150 Ribu

Bank Indonesia juga memproduksi uang kuno dengan emas pecahan Rp. 150.000. Koin ini memiliki kadar emas murni 0,999, berdiameter 22 mm, berat 6,22 gram, dan dicetak dengan proses proofing.

Mata uang ini mulai beredar pada 31 Januari 2000 dan digunakan sebagai kontribusi Bank Indonesia untuk program kesejahteraan anak-anak di seluruh dunia melalui program The Unicef Children of the World Coin Collection.

Baca Juga:Cara Menjual Uang Koin 1000 Kelapa Sawit dengan Harga Tinggi dari KolektorBenarkah Uang Koin Rp 1.000 Harganya Puluhan Juta? Begini Tanggapan Bank Indonesia BI

Koin ini juga memiliki nilai jual yang tinggi di beberapa situs jual beli online.

Demikianlah beberapa koin kuno yang mengandung emas dan menjadi incaran banyak kolektor.

Semoga informasi ini bermanfaat bagi Anda yang tertarik dalam dunia koleksi dan investasi uang kuno.

0 Komentar